Monday, June 11, 2007

Training Marketing Dan Jurus - Jurus

Revolusi Bisnis ==> Java harus di revolusi, supaya tetap No. 1, semua kultur yang lama harus bisa ditanggalkan dan menerapkan kultur yang baru.

Beberapa Model Mengelola Pelanggan :
1. Love the Customer.
2. Beri Lebih dari yang diterima.
3. Hubungi rutin.
4. Fokus kepada 20% yang menghasilkan 80%, karena tidak semua menguntungkan.
5. Faktor : "Yang Lainnya Apalagi".
6. You Win, kemudian baru I Win.
7. Faktor Pengali : Item yang dibeli nambah, frekuensi pembelian, pembeli baru.
8. Putuskan Urat Malu dalam hubungan dengan Customer.

Jurus - jurus Joe Girard untuk membentuk Sales Team Terbaik :
1. Mempunyai tujuan yang jelas.
2. Menulis di meja goalnya.
3. Komitmen suka duka / lama susah.

Kita kembali lagi ke realita Java dan Baliluz,
1. Tujuan jelas, 100 container ? / Berapa Juta dollar. Rudal ada Ras ? Per Salesman berapa ?
2. Mempunyai goal tertulis : penelitian YALE.
3. Mempunyai komitmen : komitmen didapat dari kenikmatan yang jelas dan kesengsaraan yang jelas.
4. Goal ditempel ditempat - tempat kerja supaya dibaca lagi - lagi dan otak bawah sadar.
5. Berapa banyak bonus yang akan dapat diterima : membayangkan, merasakan, mendengarkan : Vcd
6. Papan Monitor, semua orang harus dapat melihat dengan jelas.
- Untuk Nyontek.
- Untuk reward dan punishment : dibawah 40% kalung tengkorak, 120% bintang 1, juara diberi piala.
7. Daftar hukuman dan memilih kalau masing - masing tidak tercapai goalnya, menjadi guru senam aerobik, menjadi guru guncang bumi, kalung tengkorak.
Otak 80% menghindari sengsara, 20% mencari nikmat.
8. Memutuskan urat malu, takut berbicara, takut menjual, tidak akan bisa menjual.
9. Antusiasme : setiap pagi, guncang bumi, sales dengan dengan tim sales.

Jurus - Jurus Lain :
1. Memilih bunga dari ilalang : baik customer, karyawan, product.
2. Jurus buka pintu : belajar hal baru setiap harinya, kebiasaan untuk belajar, apakah hari dilewatkan tanpa belajar hal baru ?
3. Berfikir besar dan luas : rugi 100 ribu usd sama saja dengan rugi 100 juta usd.
4. Yoooooou Win, Iiiiiiiiiiii Win
5. " Art of Negotiation is to show people how to get what they want, while getting what you want ".
6. " Uang dimulai disini ".
7. " Pertumbuhan adalah tanda kehidupan ".
8. Kerja standar menghasilkan hasil standar.
9. Apa untungnya ? goal kesuksesan akan semakin menjauh.
10. " Omong kosong / alasan tidak akan membawa kita lebih jauh ".
11. " Only those who do nothing, do not make mistakes ".





No comments: